Untuk anda sebagai pasangan yang baru saja memiliki bayi pasti rasanya hampir sebagian besar waktu anda akan dihabiskan untuk mengurusi bayi tersebut apalagi di awal kehidupannya bayi akan selalu sering menangis dan ingin terus menerus disusui sehingga sering terbangun dari tidur mereka di malam hari pastinya rasa tersebut akan lebih susah untuk menemukan waktu anda ingin berdua dengan suami apabila anda baru punya bayi
Walaupun sulit tetapi anda tetap perlu meluangkan waktu dan memiliki momen berdua dengan pasangan karena hal itu dilakukan untuk tetap menjaga hubungan rumah tangga yang harmonis sambil Anda terus belajar menjadi orang tua yang baik nantinya
Dengan begitu artikel ini akan memberitahukan kepada anda beberapa tips meluangkan waktu bersama suami ketika anda baru saja mempunyai bayi
1. Meluangkan waktu dengan rutin
Hal pertama yang bisa anda lakukan agar nantinya Anda dapat meluangkan waktu anda dengan suami apabila anda baru memiliki bayi yang baru lahir adalah Dimana anda yang mencoba untuk meluangkan waktu dengan pasangan singkat apapun itu walaupun hanya satu malam ataupun beberapa jam dalam seminggu Anda harus mencari waktu agar dapat memiliki di mana suasana Anda dapat berduaan dengan suami,
2. Merencanakan makan malam
Selanjutnya agar nantinya hubungan rumah tangga anda tetap harmonis walaupun Anda baru memiliki bayi setidaknya Anda dapat merencanakan makan malam yang romantis di rumah hal ini anda dapat lakukan di sela-sela waktu bayi Anda baru saja tidur dengan begitu pastinya anda akan dapat memiliki waktu yang Lumayan untuk melakukan kegiatan / seperti makan malam yang romantis bersama suami Anda
3. Menyingkirkan semua gadget
Kemudian hal yang paling penting untuk Anda dapat Mengisi sela-sela waktu luang ada di rumah Walaupun ada sudah memiliki bayi di mana anda yang menyingkirkan semua gadget dengan begitu Anda dapat Mengisi waktu luang anda dengan bercanda gurau bersama suami Anda agar nantinya hubungan anda akan semakin erat dan juga perjalanan rumah tangga anda akan semakin baik