Setan merah telah merajalela ketika melawan Tim Bournemouth pada saat di pekan ke 33 ketika di liga Inggris. Tim racikan dari Manajer Solskjaer telah berhasil menang dengan nilai 5-2 saat di old trafford pada hari sabtu, 4 Juli 2020.
Dan yang paling menabjubkan untuk Setan merah ialah Ketiga orang strikernya berhasil mencetak gol dalam pertandingan tersebut, ketiganya tidak lain adalah Anthony Martial, Mason Greenwood dan Marcus rashford.
Saat itu Greenwood hanya berhasil mencetak 2 gol saja, saat di menit yang ke 29 dan 54. Sedangkan gol dari Marcus Rashford telah berhasil dilakukan dari Sebuah sepakan penalti ketika di menit ke 35.
Sedangkan sebuah gol dari Martial telah terjadi pada menit yang ke 45, sedangkan untuk 1 gol lagi telah dicetak oleh sang pemain Bruno Fernandes.
Ketika berbicara terhadap BT Sport, sang Marcus Rashford lebih memetingkan 3 poin untuk Setan merah daripada siapa yang telah mencetak golnya. “Para pemain semuanya telah menikmati permainan hari ini. Ini adalah waktu yang menyenangkan. Tak menjadi masalah siapa yang sudah mencetak gol itu yang penting kami telah mendapatkan poin untuk hari ini,” tandas Marcus Rashford.
“Hal itu sangat positif untuk tim kami jika para pemain penyerang telah mencetak sebuah gol. Yang penting saat ini kami harus maju terus sampai pada akhir musim nanti.”
Marcus Rashford saat ini telah memuji para rekan setimnnya Tidak lain adalah Mason greenwood atas sebuah kontribusi 2 golnya. ” Kaki kiri dan kaki kananya dapat mencetak sebuah gol dengan sama persis baiknya. Dan ia sangat nyaman dengan kedua kaki tersebut,” tandas dari Seorang Striker Timnas inggris saat ini.
“Aku tidak ingin terlalu menekan terhadap dirinya, Biarkan saja ia bermain dengan Sepak Bola dan apa yang ingin dirinya lakukan. Hal ini termasuk sebuah bonus besar untuk dapat memasukannya kedalam tim Utama,”tandas Marcus Rashford.